Pasaman Bumi Khatulistiwa Dideklarasikan, Masyarakat Pasaman Harus Siap Terhadap Perubahan

Pasaman Bumi Khatulistiwa Dideklarasikan, Masyarakat Pasaman Harus Siap Terhadap Perubahan

#Bonjol,-- Tekad mewujudkan Pasaman menjadi daerah tujuan wisata, akhirnya ''dipatronkkan'' Pemerintah Kabupaten Pasaman bersama masyarakat daerah ini. Tekad itu "menggema" ke seluruh penjuru Pasaman setelah dideklarasikannya Pasaman: Land of the Equator, Kamis (16/6) di Taman Wisata Equator Bonjol. "Deklarasi ini menjadi momentum kebangkitan pembangunan pariwisata Kabupaten Pasaman ke depan,&...

Pasaman Equator Festifal 2022 di tabuh ,  Wagub Sumbar Audy Joenaldi beri Dukungan Serius

Pasaman Equator Festifal 2022 di tabuh , Wagub Sumbar Audy Joenaldi beri Dukungan Serius

Pasaman , Diskominfo, 16/06 Pasaman Equator Festival atau disebut Pas E Fest 2022 yang di pusatkan di kawasan terpadu Museum Tuangku Imam Bonjol dan titik Kulminasi Equator , merupakan sebuah even yang meramu warisan sejarah, budaya dan keunikan alam yang terdapat di Pasaman hal tersebut disampaikan Edi Utama yang bertindak selaku Kurator dalam kegiatan tersebut.  Terinspirasi dari sejarah yang dimiliki Bonjol ini ,...

Bupati Pasaman Menandatangani MOU Bersama Universitas Bung Hatta

Bupati Pasaman Menandatangani MOU Bersama Universitas Bung Hatta

Humas, Selasa 14/06/2022 Bapak Bupati Pasaman H. Benny Utama didampingi Wakil Bupati Pasaman beserta Sekretaris Daerah Kabupaten Pasaman menandatangani MoU bersama kampus Universitas Bung Hatta di ruang kerja Bupati Pasaman.  MoU bersama ini bertujuan untuk mencapai sinergisitas dalam pelaksanaan pembangunan dibidang pendidikan, pariwisata, penelitian serta pengabdian masyarakat sehingga Masyarakat Pasaman Yang Lebi...

Bupati Pasaman H. Benny Utama menghadiri acara Penutupan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke - 133 Tahun 2022 di wilayah Kodim 0305/Pasaman

Bupati Pasaman H. Benny Utama menghadiri acara Penutupan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke - 133 Tahun 2022 di wilayah Kodim 0305/Pasaman

Acara penutupan dipusatkan di Lantai III Kantor Bupati Pasaman dan ditutup  lansung oleh Danrem 032 diwakili Kasi Ren Kolonel Arh. Asep Suganjar Turut hadir Gubernur Sumbar diwakili Sekretaris DPM Sumbar, Forkopimda Kabupaten Pasaman, Dandim 0305 Pasaman selaku Dan Satgas TMMD, Sekretaris Daerah Kabupaten Pasaman, Ketua TP. PKK Kab. Pasaman, Ketua GOW, Ketua Persit Kartika Kirana Kodim 0305 Pasaman, Ketua Bhayangkari,...

Wagub Sumbar Lantik IKP-PBR,  Bupati Pasaman minta Perantau Pasaman dan Pasbar Kompak

Wagub Sumbar Lantik IKP-PBR, Bupati Pasaman minta Perantau Pasaman dan Pasbar Kompak

#Arengka--Halal bi halal, Mubes, sekaligus pelantikan Ikatan Keluarga Pasaman dan Pasaman Barat Provinsi Riau, periode 2022 - 2027 berlangsung meriah di Hall Hotel Grand Suka Kota Pekan Baru, pada Minggu (29/5) siang tadi. Sedikitnya dua kepala daerah Provinsi, masing-masing Wakil Gubernur Sumatera Barat DR. Audy Joinaldi dan Gubernur Riau diwakili Asisten Setdaprov, serta dua bupati dan satu walikota yakni Bupati Pasaman H...