Bupati Pasaman Kunjungi Korban Banjir, Penanganan Cepat Segera Dilakukan

Bupati Pasaman Kunjungi Korban Banjir, Penanganan Cepat Segera Dilakukan

"Rumah warga yang hanyut, segera kita bangun kembali melalui dana Baznas, dan bantuan bahan pangan untuk warga, sudah langsung didistribusikan sejak malam kejadian. Dan hari ini bantuan kembali disalurkan untuk para korban."  Hal itu disampaikan Bupati Pasaman H. Benny Utama saat melakukan peninjauan tiga kampung terdampak musibah banjir Nagari Limo Koto, Kecamatan Bonjol, Senin (30/5).  Daerah terpar...

Pemkab Pasaman dan Rahul Silaturahmi, Jalan Rokan - Rumbai Tuntas 2024

Pemkab Pasaman dan Rahul Silaturahmi, Jalan Rokan - Rumbai Tuntas 2024

#Silaturahmi Pemerintah Kabupaten Pasaman dengan Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu di Pendopo Rumah Dinas Wakil Bupati Rohul, berlangsung akrab dalam suasana kekeluargaan, Sabtu pagi (28/5).  Baik Bupati Pasaman H. Benny Utama dan Wabup Rohul H. Indra Gunawan serta antar sesama kepala OPD kedua daerah, tampak 'cair' dalam komunikasi penuh canda. "Terima kasih atas sambutan yang luarbiasa ini, dan Kami dar...

Raih WTP Sembilan Kali Sejak 2013,  Tatakelola Keuangan Pasaman Semakin Baik

Raih WTP Sembilan Kali Sejak 2013, Tatakelola Keuangan Pasaman Semakin Baik

#Pemerintah Kabupaten Pasaman kembali raih predikat opini WTP (Wajar Tanpa Pengecualian) dari Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) Republik Indonesia, atas Laporan Keuangan Pemerintahan Daerah (LKPD) tahun 2021.  Dan predikat ini merupakan raihan kesembilan kalinya oleh Pemkab Pasaman sejak opini WTP pertama kali diraih tahun 2013 lalu atau sejak periode pertama jabatan H. Benny Utama sebagai Bupati Pasaman. Bupati H. B...

Program Pasaman Terakses, Antar Pasaman Dari Pinggir Ke Tengah

Program Pasaman Terakses, Antar Pasaman Dari Pinggir Ke Tengah

Kopi Sore... ???????? #Menancapkan program prioritas dalam menjabarkan Visi Misi daerah, perlu dilakukan setiap pemimpin yang mengepalai pemerintahan kabupaten dan kota maupun provinsi, dalam setiap periode pemerintahannya. Uraian rincinya dapat dituang dalam RPJM (Rencana Pembanguan Jangka Menengah) Daerah, dan RPJMN secara nasional, oleh Presiden. Dikatakan menengah, lantaran tempo validitasnya cuma lima tahun. ...

'Dotor' Hendra Gunawan Dilantik Jadi Wali Nagari

'Dotor' Hendra Gunawan Dilantik Jadi Wali Nagari

#Bupati Pasaman, H. Benny Utama resmi melantik 'Dotor' Hendra Gunawan jadi Wali Nagari Durian Tinggi, Selasa (10/5), di Kantor Wali Nagari yang berlokasi di belakang Pasar Lama Lubuk Sikaping. Pelantikan Wali Nagari Pengganti Antar Waktu periode 2020 - 2026 dihadiri lengkap Ketua Kerapatan Adat Nagari, ninik mamak pemangku adat Durian Tinggi, Badan musyawarah Nagari, segenap tokoh masyarakat, anggota DPRD Eka Harian...