PEMDA PASAMAN SELENGGARAKAN WORKSHOP JAMINAN PELAYANAN KB TAHUN 2019

PEMDA PASAMAN SELENGGARAKAN WORKSHOP JAMINAN PELAYANAN KB TAHUN 2019

KOMINFO, Pasaman --- Meningkatkan mutu dan kualitas pelayanan Keluarga Berencana (KB) yang dilaksanakan oleh tenaga pelayanan, Pemerintah Daerah Kabupaten Pasaman melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPP-KB) Kabupaten Pasaman dibawah pimpinan Dra. Hj. Yusnimar. Apt yang dibidangi Kepala Bagian Keluarga Berencana (KB) Ermitta. SE selenggarakan WORKSHOP JAMINAN PELAYANAN KB tahun 2019. Kepala Dinas Peng...

SEKDA PASAMAN Drs. H. MARA ONDAK MELANTIK DIREKTUR DAN PERSONALIA RUMAH SAKIT PRATAMA PADANG GELUGUR

SEKDA PASAMAN Drs. H. MARA ONDAK MELANTIK DIREKTUR DAN PERSONALIA RUMAH SAKIT PRATAMA PADANG GELUGUR

KOMINFO. Pasaman --- Tenaga kesehatan berperan besar dalam menentukan pembangunan kesehatan. Bekerja sebagai tenaga kesehatan adalah mengabdi kepada kemanusiaan dan menjadi pelayan masyarakat. Karena itu banyak tantangan yang harus dihadapi dan disikapi serta senantiasa harus dilaksanakan dengan tanggung jawab dan rasa bangga melayani ciptaan tuhan. Hal tersebut disampaikan oleh, Sekretaris Daerah Kabupaten Pasaman, Drs....

SUARA KETUA DPRD PASAMAN BERGEMA DI RS PRATAMA PADANG GELUGUR

SUARA KETUA DPRD PASAMAN BERGEMA DI RS PRATAMA PADANG GELUGUR

KOMINFO, Pasaman --- Sudah sepantasnya dan tidak berkelebihan juga sepatutnyalah masyarakat Pasaman Bagian Utara mengucapkan trimakasih dan apresiasia kepada Pemerintah Daerah  Dinas Kesehatan Kabupaten Pasaman yang telah bersusah payah, dan berupaya memperjuangkan untuk dapat berdirinya Rumah Sakit Pratama di Padang Gelugur Daerah utara Pasaman ini. Sebut Yasri. Yasri juga mengatakan, Pemerintah Daerah sangat peduli d...

RUMAH SAKIT PRATAMA WUJUDKAN KESEJAHTERAAN LEWAT KESEHATAN

RUMAH SAKIT PRATAMA WUJUDKAN KESEJAHTERAAN LEWAT KESEHATAN

KOMINFO, Pasaman --- Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pasaman, Amdarisman. SKM. SH. Mkes dengan semangat dan antusiasnya menyampaikan, “pembangunan Rumah Sakit Pratama didirikan dan diselenggarakan untuk menjamin pelayanan kepada masyarakat, khususnya daerah tertinggal, perbatasan maupun kepulauan”. Selanjutnya diperjelas kembali dalam sambutannya, “berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 24 Tahun...

ROMBONGAN BUPATI H. YUSUF LUBIS. SH. MSi DISAMBUT MERIAH DI HARI BERSEJARAH RUMAH SAKIT PRATAMA PADANG GELUGUR

ROMBONGAN BUPATI H. YUSUF LUBIS. SH. MSi DISAMBUT MERIAH DI HARI BERSEJARAH RUMAH SAKIT PRATAMA PADANG GELUGUR

KOMINFO, Pasaman --- Di hari paling bersejarah warga PANTURA Pasaman dalam rangka peresmian Rumah Sakit Pratama Padang Gelugur, Bupati H. Yusuf Lubis. SH. MSi bersama rombongan disambut meriah warga Pantura di Gerbang Utama Komplek Rumah Sakit Pratama untuk mengukir sejarah baru wajah kesehatan masyarakat Pasaman bagian utara. Tingginya rasa keinginan dan kebersamaan masyarakat Panti Rao (PANTURA) akan memiliki Rumah Sakit...