Bupati Pasaman Membuka Secara Resmi MTQ Nasional Ke-13  Kecamatan Tigo Nagari

Bupati Pasaman Membuka Secara Resmi MTQ Nasional Ke-13 Kecamatan Tigo Nagari

Tigo Nagari, PASAMANKAB.GO.ID --- Bupati Pasaman yang diwakili oleh Asisten III Bidang Administrasi Umum Djoko Rifanto, S.Sos, M.Si membuka secara resmi Musyabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-13 Kecamatan Tigo Nagari. Dalam sambutan Bupati Pasaman menyampaikan, “Kegiatan Musyabaqah Tilawatil Qur’an adalah usaha kita untuk mensyiarkan agama islam yang kita cintai. Dan membaca al-qur’an dalam musyabaqah...

Bupati H. Yusuf Lubis. SH. M.Si  Melantik Pengurus Masjid  Agung Al-Muttaqin Lubuk Sikaping  Periode 2019 - 2023

Bupati H. Yusuf Lubis. SH. M.Si Melantik Pengurus Masjid Agung Al-Muttaqin Lubuk Sikaping Periode 2019 - 2023

Lubuk Sikaping, PASAMANKAB.GO.ID --- Untuk terselenggaranya kegiatan dan operasional Masjid Agung Al-Muttaqin Lubuk Sikaping, dirasa perlu menunjuk pengurus Masjid Al-Muttaqin Lubuk Sikaping periode 2019 – 2023. Bupati H. Yusuf Lubis. SH. M.Si dalam sambutannya selepas melantik sejumlah nama-nama pengurus Masjid Agung Al-Muttaqin periode 2019 – 2023 mengatakan, “Atas nama pemerintah daerah Kabupaten Pasama...

H. ATOS PRATAMA TUTUP KEJUARAN BULUTANGKIS KAPOLRES CUP II 2019,  PB PEMDA SAIYO KELUAR SEBAGAI JUARA UMUM

H. ATOS PRATAMA TUTUP KEJUARAN BULUTANGKIS KAPOLRES CUP II 2019, PB PEMDA SAIYO KELUAR SEBAGAI JUARA UMUM

Pasaman, Humas, H. Atos Pratama ST Wakil Bupati Pasaman menutup secara resmi Kejuaraan Bulutangkis Kapolres Cup II tahun 2019 di Hall Adika Sawah Panjang Lubuk Sikaping,  Senin Malam,  (26/08). Kejuaraan Kapolres Cup II tahun 2019 digelar dalam rangka memeriahkan  Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke 74 dan memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 74. Perkumpulan Bulutangkis (PB) Pemda Saiy...

Ratusan Siswa SMPN 1 Panti,  Dapat Pembinaan Langsung  Dari Ketua Baznas Pasaman

Ratusan Siswa SMPN 1 Panti, Dapat Pembinaan Langsung Dari Ketua Baznas Pasaman

Panti, PASAMANKAB.GO.ID --- Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Pasaman Ust. H. Syafrizal Sf, SIQ, S.Ag,M.MPd, MA, memberikan pembinaan akhlak, motivasi kepada Ratusan siswa-siswi SMPN 1 Kecamatan Panti Kabupaten Pasaman, dalam rangkaian acara pendistribusian zakat di Kecamatan Panti Kabupaten Pasaman, Jumat (23/8/2019). Dalam tausyiah ustadz H. Syafrizal, Sf kebetulan dosen STAI/YAPPAS Lubuk Sikaping ini, de...

Baznas Pasaman Dikunjungi Tim Akreditasi, Audit Syariah Dan Verifikasi Lembaga Pengelolaan Zakat Kementrian Agama Provinsi Sumatera Barat

Baznas Pasaman Dikunjungi Tim Akreditasi, Audit Syariah Dan Verifikasi Lembaga Pengelolaan Zakat Kementrian Agama Provinsi Sumatera Barat

Lubuk Sikaping, PASAMANKAB.GO.ID – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Pasaman dikunjungi Tim Akreditasi, Audit Syariah dan Verifikasi Lembaga Pengelolaan Zakat Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat. Maksud dan tujuan kunjungan Tim Akreditasi, Audit Syariah dan Verifikasi Lembaga Pengelolaan Zakat Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat adalah,”melakukan penilaian kelayakan teknis terhadap lembaga...